*Untuk melihat semua artikel Sejarah Menjadi Indonesia dalam blog ini Klik Disini
Seperti
orang Eropa, khususnya Belanda sangat menganggap penting arti organisasi dan
berorganisasi. Demikian juga dengan orang Indonesia khususnya yang berasal dri
Tapanoeli. Mengapa? Tidak hanya pada masa ini, tetapi juga sudah sejak lama,
bahkan sejak tempo doeloe. Mengapa? Artikel ini berbicara tentang organisasi
dan berorganisasi diantara para mahasiswa di luar negeri (Belanda) dan di
Indonesia (baca: sejak Hindia Belanda).

Terungkap!
Ini Pimpinan Partai Mahasiswa Indonesia. Danu Damarjati-detikNews. Sabtu, 23
Apr 2022. Jakarta – Partai Mahasiswa Indonesia benar-benar sudah terdaftar
di Kementerian Hukum dan HAM. Dari daftar partai politik Kemenkumham ini,
terungkaplah pimpinan Partai Mahasiswa Indonesia. detikcom memperoleh data
partai politik ini dari Kepala Bagian Humas Kementerian Hukum dan HAM Tubagus
Erif Faturahman, Sabtu (23/4/2022). Data ini termuat dalam surat Penyampaian
Data Partai Politik yang Telah Berbadan Hukum berkop Kemenkumham, Nomor M.HH-AH.11.04-19,
tertanggal 17 Februari 2022. Surat ini merupakan tindak lanjut dari permintaan
KPU atas data parpol pada 4 Januari 2022. Surat ditandatangani Menkumham
Yasonna Hamonangan Laoly. Daftar partai politik yang dicantumkan di surat ini
adalah daftar yang terakhir diperbaharui per 21 Januari 2022. Ada 75 partai
yang terdaftar, dari Partai NasDem hingga Partai Ummat. Partai Mahasiswa
Indonesia ada di daftar nomor 69. Lambang partai ini adalah bidang bundar
berwarna merah dengan gambar topi toga hitam di tengah, ada simbol sayap di
tengahnya pula. Tulisan ‘Partai Mahasiswa Indonesia’ dengan huruf kapital semua
ada di bagian bawah dari gambar toga hitam. (https://news.detik.com/)
Lantas bagaimana sejarah para pemimpin mahasiswa
di Indonesia? Seperti disebut di ata organisasi dan berorganisasi begitu penting
terutama diantara para mahasiswa, bahkan sejak tempo doeloe. Ada nama-nama
pemimpin organisasi di Belanda dan juga ada nama di Indonesia seperti Ida
Nasoetion, Lafran Pane, Januar Hakim dan Widjojo Nitisastro. Lalu bagaimana sejarah
para pemimpin mahasiswa di Indonesia? Seperti kata ahli sejarah tempo doeloe,
semuanya ada permulaan. Untuk menambah pengetahuan dan meningkatkan wawasan
sejarah nasional, mari kita telusuri sumber-sumber tempo doeloe.

Sejarah seharusnya memiliki permulaan. Jika sejarawan gagal memberikan
bukti catatan tertulis, setiap orang bahkan oleh penduduknya sendiri akan
menciptakan imajinasi sendiri. Untuk menghindari hal itu terjadi, sumber utama
yang digunakan dalam artikel ini adalah ‘sumber primer’ seperti surat kabar dan
majalah sejaman, foto dan peta-peta. Sumber buku hanya digunakan sebagai
pendukung (pembanding), karena saya anggap buku juga merupakan hasil kompilasi
(analisis) dari sumber-sumber primer. Dalam penulisan artikel ini tidak semua
sumber disebutkan lagi karena sudah disebut di artikel saya yang lain. Hanya
sumber-sumber baru yang disebutkan atau sumber yang sudah pernah disebut di
artikel lain disebutkan kembali di artikel ini hanya untuk lebih menekankan
saja.
Para Pemimpin Mahasiswa di Indonesia; Ida Nasoetion,
Lafran Pane, Januar Hakim, Widjojo Nitisastro
Tunggu deskripsi lengkapnya
Ida Nasoetion, Lafran Pane, Januar Hakim, Widjojo
Nitisastro: Indische Vereeniging hingga Himpunan Mahasiswa Indonesia dan Persatuan
Mahasiswa Universitas Indonesia
Tunggu deskripsi lengkapnya
*Akhir Matua Harahap,
penulis artikel di blog ini adalah seorang warga Kota Depok sejak 1999 hingga
ini hari. Pernah menjadi warga Kota Bogor (1983-1991) dan Jakarta Pusat
(1991-1999). Disamping pekerjaan utama sebagai dosen dan peneliti di Fakultas
Ekonomi dan Bisnis, Universitas Indonesia, saya memiliki hobi berkebun di
seputar rumah–agar lingkungan tempat tinggal segar dan hijau. Menulis artikel
di blog hanya dilakukan saat menonton sepakbola atau waktu senggang, utamanya
jelang tidur. Saya sendiri bukan sejarawan (ahli sejarah), tetapi ekonom yang
memerlukan aspek sejarah dalam memahami ekonomi dan bisnis Indonesia.
Artikel-artikel sejarah dalam blog ini hanyalah catatan pinggir yang dibuang
sayang (publish or perish). Korespondensi: akhirmh@yahoo.com

, Terimakasih telah mengunjungi Dului.com, semoga bermanfaat dan lihat juga di situs berkualitas dan paling populer Aopok.com, peluang bisnis online Topbisnisonline.com, pasang iklan gratis Iklans.com dan join di komunitas Topoin.com.