1876

Perang Aceh: Wajah-wajah warga Aceh di masa perang (2)

1876: Warga Aceh bersenjata
(klik untuk memperbesar | © KITLV)
1892: Beberapa pemuka Aceh bersama dua petinggi Belanda di Kutaraja
(klik untuk memperbesar | © KITLV)
1894: Salah satu isteri Teuku Umar dan pengiringnya di Pulo Raya
(klik untuk memperbesar | © KITLV)

Waktu: 1876, 1892, 1894
Tempat: Aceh
Tokoh:

Peristiwa:

Fotografer:

Sumber / Hak cipta: Koninklijk Instituut voor Taal-, Land- en Volkenkunde

Catatan: Catatan foto kedua menyebutkan nama-nama Teuku Syekh Tunkup, Teuku Nyah Bantah, Teuku Nya Mohamad, Teuku Nya Daud, Teuku Neg Muda Setia Rajah, Teuku Malikul Adil, Teuku Machmud, Panglima Mesjid Raya, Pangeran Husain, Kecik Umar, Yusuf, Haji Abdullah, Abu Bakr, sementara dari pihak Belanda H.P.A. Bakker dan J.B. Léon.

>>> GARIS WAKTU <<< | >>> KATA KUNCI <<<

UPDATE 4 Desember 2019
Foto terakhir dalam ukuran yang lebih besar:

(klik untuk memperbesar | © Universiteit Leiden)

, Terimakasih telah mengunjungi Dului.com, semoga bermanfaat dan lihat juga di situs berkualitas dan paling populer Aopok.com, peluang bisnis online Topbisnisonline.com, pasang iklan gratis Iklans.com dan join di komunitas Topoin.com.

Most Popular

To Top