Sejarah

Sejarah Bogor (67): Nawangsari – J Soegiri, Dua Guru Besar di Institut Pertanian Bogor (IPB);Siapa Menteri Purbaya Yudhi Sadewa?


*Untuk melihat semua artikel Sejarah Bogor dalam blog ini Klik Disini 

Dr
Ir Purbaya Yudhi Sadewa, PhD, Menteri Keuangan Republik Indonesia saat ini dari
berbagai sumber terhubung dengan dua guru besar Institut Pertanian Bogor (IPB):
Prof Drh J Soegiri (dosen FKH) dan Prof Ir Nawangsari (dosen FMIPA).


IPB University: Januari
1, 2009. Berita: ‘Turut Berduka Cita atas
Meninggalnya Prof. Nawangsari Sugiri. IPB berduka cita atas meninggalnya Prof
Nawangsari Sugiri (FMIPA IPB) pada Kamis, 1 Januari 2009, pukul 14.00 WIB.  Semoga amal ibadah almarhumah diterima di
sisi-Nya, dan kepada keluarga yang ditinggalkan diberi ketabahan
(https://www.ipb.ac.id/news/).
IPB University: 22 Nov 2025. Berita/Pendidikan: ‘Menteri Purbaya Kenang Masa Kecilnya di Kampus IPB: Rutinitas Jalan
Pagi Bentuk Ketangguhan Saya. Sedikit yang tahu kisah masa kecil Menteri
Keuangan RI, Dr Purbaya Yudhi Sadewa. Menteri Purbaya ternyata tumbuh besar di
lingkungan Kampus IPB Dramaga. “Saya dari 1972 sampai 1983 hidup di Kampus IPB
Dramaga, Jalan Anggrek nomor 12. Saya ingat, rumah di sini, sekolahnya di
Bogor,” cerita Purbaya saat Kuliah Umum Menteri Keuangan RI di Grha Widya
Wisuda, Kampus IPB Dramaga (21/11). Dalam acara yang dihelat Himpunan Alumni
(HA) IPB University itu, ia menyebut satu rutinitas Purbaya kecil yang
menempanya menjadi sosok yang tangguh layaknya hari ini: jalan pagi. Ia
mengisahkan, berjalan kaki sejak dini hari menuju sekolah kala itu menjadi
tempaan yang membentuk kedisiplinan, ketangguhan mental, dan karakter
kepemimpinannya saat ini. “Setengah lima udah bangun. Jam lima sudah jalan
kaki. Dua kilometer dari rumah ke depan (kampus)
(https://www.ipb.ac.id/news/). 

Lantas
bagaimana sejarah J Soegiri dan Nawangsari, dua guru besar di Institut
Pertanian Bogor (IPB)? Seperti disebut di atas, Menteri Keuangan RI Purbaya
Yudhi Sadewa dihubungkan dengan dua nama professor tersebut? Lalu bagaimana
sejarah J Soegiri dan Nawangsari, dua guru besar di Institut Pertanian Bogor
(IPB)? Seperti kata ahli sejarah tempo doeloe, semuanya ada permulaan. Untuk
menambah pengetahuan dan meningkatkan wawasan sejarah nasional, mari kita
telusuri sumber-sumber tempo doeloe.

Sejarah
seharusnya memiliki permulaan. Jika sejarawan gagal memberikan bukti catatan
tertulis, setiap orang bahkan oleh penduduknya sendiri akan menciptakan
imajinasi sendiri. Untuk menghindari hal itu terjadi, sumber utama yang
digunakan dalam artikel ini adalah ‘sumber primer’ seperti surat kabar dan
majalah sejaman, foto dan peta-peta. Sumber buku hanya digunakan sebagai
pendukung (pembanding), karena saya anggap buku juga merupakan hasil kompilasi
(analisis) dari sumber-sumber primer. Dalam penulisan artikel ini tidak semua
sumber disebutkan lagi karena sudah disebut di artikel saya yang lain. Hanya
sumber-sumber baru yang disebutkan atau sumber yang sudah pernah disebut di
artikel lain disebutkan kembali di artikel ini hanya untuk lebih menekankan
saja*. 

J Soegiri dan
Nawangsari, Dua Guru Besar di Institut Pertanian Bogor (IPB); Menteri Keuangan
RI Purbaya Yudhi Sadewa

Tunggu
deskripsi lengkapnya

Menteri Keuangan
RI Purbaya Yudhi Sadewa: Para Lulusan Veeartsen School hingga Fakultas
Pertanian dan Kedokteran Hewan Universitas Indonesia di Bogor

Tunggu
deskripsi lengkapnya

 

 

*Akhir Matua Harahap, penulis artikel di blog ini adalah seorang
warga Kota Depok. Disamping pekerjaan utama sebagai dosen dan peneliti di
Fakultas Ekonomi dan Bisnis, Universitas Indonesia, saya memiliki hobi menulis
artikel sejarah di blog di waktu luang. Saya sendiri bukan sejarawan (ahli
sejarah), tetapi ekonom yang memerlukan aspek sejarah dalam memahami ekonomi
dan bisnis Indonesia. Artikel-artikel sejarah dalam blog ini hanyalah catatan
pinggir yang dibuang sayang (publish or perish). Buku-buku sejarah yang sudah
dipublikasikan: Sejarah Mahasiswa di Indonesia: Generasi Pertama; Sejarah Pers
di Indonesia: Awal Kebangkitan Bangsa; Sejarah Sepak Bola di Indonesia; Sejarah
Pendidikan di Indonesia: Pionir Willem Iskander; Sejarah Bahasa Indonesia.
Forthcoming: “Sejarah Catur di Indonesia”; “Sejarah Kongres Pemuda dan Sumpah
Pemuda”; “Sejarah Diaspora Indonesia”. Korespondensi:
akhirmh@yahoo.com


, Terimakasih telah mengunjungi Dului.com, semoga bermanfaat dan lihat juga di situs berkualitas dan paling populer Aopok.com, peluang bisnis online Topbisnisonline.com, pasang iklan gratis Iklans.com dan join di komunitas Topoin.com.

Most Popular

To Top